Versi baru solusi software untuk router/firewall berdasarkan Debian GNU/Linux Vyatta 6.1 dengan fitur utama sertifikasi IPv6 dan tools baru untuk solusi cloud telah rilis. Vyatta 6.1 telah meraih sertifikasi berlogo IPv6 Ready yang menunjukkan telah mengimplementasikan IPv6 core routing protocols. Vyatta mengklaim sebagai OS Jaringan Virtual berbasis software pertama yang telah menerima sertifikasi IPv6 Phase 2 Ready.
Untuk perusahan dan penyedia cloud, Vyatta menyediakan fitur "Layer 2 cloud bridging" yang memungkinkan penggabungan jaringan terpisah secara fisik untuk berkomunikasi dengan aman via Internet seolah berada di satu jaringan Ethernet. Fitur ini akan memudahkan migrasi aplikasi dari server terpisah antar pusat data.
Peningkatan Vyatta Versi 6.1 termasuk:
Sumber : GudangLinux
Untuk perusahan dan penyedia cloud, Vyatta menyediakan fitur "Layer 2 cloud bridging" yang memungkinkan penggabungan jaringan terpisah secara fisik untuk berkomunikasi dengan aman via Internet seolah berada di satu jaringan Ethernet. Fitur ini akan memudahkan migrasi aplikasi dari server terpisah antar pusat data.
Peningkatan Vyatta Versi 6.1 termasuk:
- Vyatta Core 6.1 Layer 2 Bridging / Cloud Bridging
- Stateful Firewall/NAT Failover
- LLDP - Link Layer Discovery Protocol
- QoS Input Interfaces
- Port Mirroring and Redirection
- BGP Hop Count Security
- DHCPv6
- IPv6 BGP
- IPv6 SNMP
- GTSM BGP
- dan perbaikan lebih dari 120 kekliruan
Sumber : GudangLinux
No comments:
Post a Comment