Saturday, July 10, 2010

[Islam] Waktu Yang Dilarang Tidur

Ternyata dalam islam itu waktu tidur pun diperhatikan, ada beberapa waktu yang kita tidak boleh tidur. Nah waktu apakah itu ?
  • Tidur di Pagi Hari Setelah Shalat Shubuh
Dari Sakhr bin Wadi’ah Al-Ghamidi radliyallaahu ‘anhu bahwasannya Nabi shallallaahu ‘alaihi wasallam bersabda :
Ya Allah, berkahilah bagi ummatku pada pagi harinya” (HR. Abu dawud 3/517, Ibnu Majah 2/752, Ath-Thayalisi halaman 175, dan Ibnu Hibban 7/122 dengan sanad shahih).

Wednesday, July 7, 2010

[Internet] 4 Hal Gawat Akan Terjadi Akibat Sembrono Umbar Profil Diridi Facebook

 
Dengan adanya perubahan kebijakan pengelolaan Facebook, maka kini profil pengguna layanan jejaring sosial tersebut tersetting sebagai “visible” secara default. Ini berarti profil diri kita tersebut akan dapat dilihat secara gamblang oleh siapapun, termasuk yang tidak memiliki akun Facebook sekalipun.

Tuesday, July 6, 2010

[Opini] Hacker Bukan Cracker

Sebagian orang yang awam belum mengerti apa itu "hacker" ataupun "cracker", adapun "cracker" mereka tahu sebagai makanan ringan atau biskuit, padahal bukan itu kalau di dunia maya.

Friday, July 2, 2010

[Vacation] Visit Bangka Belitung : Kesan Tentang Pantai Tanjung Kalian


Kalau ngomong masalah Pulau Bangka dan Belitung, jadi teringat akan keindahan alam dan keindahan budayanya serta tingkat produktifitas dari komuditi penghasilan para penduduk yang sangat baik. Pembangunan dari berbagai segi pun dibangun, maklumlah Kepulauan Bangka Belitung baru berumur hampir kayak anak yang mau bernjak dewasa.

[Personal] Hobi baru

Sebelum nya ini bukan hal baru, karena dari dulu sudah menjadi kesukaan yaitu menulis, ya.. menulis bukan suatu yang baru memang, soalnya dari dulu sudah sering menulis, dan turunannya mencatat, ya menulis pekerjaan sekolah, menulis cerita tugas bahasa indonesia dll :D .

Hmm, berhubung ini merupakan salah satu blog baru yang belum lama ini ( triwanda.co.cc) memulai dengan postingan yang menurut saya bagus, menarik dan gue banget gitu loh !!!, walaupun awal - awal nya masih meng-copy paste dari artikel dan tulisan orang namun disetiap postingan yang saya copas pasti diberika sumber dari mana artikel yang saya buat, nah.. berbeda kalau postingan yang saya buat sendiri, termasuk berbagai hal yang menarik, hmm.. begitulah kira - kira hehehe.. :D .

InsyaALLAH, semoga saya semakin tekun dengan hobi baru ini yaitu menulis postingan blog, berharap juga semoga disetiap postingan dapat memberi inspirasi berbagai kalangan netter, blogger maupun pencinta dunia maya lah,, keep share for all.

Salam.

Thursday, July 1, 2010

[Ubuntu] Instalasi Browser Google Chrome di Ubuntu

Awalnya tertarik untuk mencoba browser ini karena memiliki interface yang sederhana dan dari keamanannya katanya lebih baik dari browser - browser lainnya, tidak mengenai hal itu juga dukungan plugins atau ekstensi nya sudah banyak untuk mendukung kecepatan browser ini, sama seperti mozilla firefox dengan dukungan add-ons nya.